Bukti Orang Arab Saudi Itu Kaya Raya, TKI: yang Mengambil Sembako, Sedekah itu Mempunyai Mobil

19 Februari 2022, 13:30 WIB
Semiskin-miskinnya Orang Arab Saudi Pasti Sudah Punya Mobil Mewah, Ternyata dari Sini Penghasilan Mereka /Youtube Abdulrohman Akam/
MEDIA PAKUAN - Sudah banyak Tenaga Kerja Indonesia (TKI) yang bekerja di Arab Saudi demi membahagiakan keluarga.
 
Para TKI tersebut sudah ada yang tinggal beberapa tahun hingga puluhan tahun di Arab Saudi.
 
Maka tidak heran jika para TKI mengetahui banyak hal tentang Arab Saudi, termasuk warga lokalnya.
 
Para TKI tersebut mengungkapkan fakta-fakta menarik Arab Saudi melalui kanal Youtube-nya, seperti yang dilakukan Abdul.
 
Baca Juga: Susahnya Bedakan Orang Kaya dan Miskin di Arab Saudi, Ternyata Inilah Penyebabnya
 
Baca Juga: Pria Indonesia Sekarang Bisa Menikah dengan Gadis Arab Saudi dengan Mudah? Ini Kenyataannya
 
Dalam kanal Youtube Abdul dengan nama kanal Abdulrohman Akam, ada salah satu video yang membahas bukti orang Arab Saudi itu kaya raya.
 
TKI tersebut mengatakan, semiskin-miskinnya orang Arab Saudi itu mempunyai mobil.
 
Hal tersebut terbukti ketika adanya bantuan dari pemerintah berupa sembako, mereka semua membawa mobil.
 
"Yang Mengambil Sembako, Sedekah itu Mempunyai Mobil," dikutip Media Pakuan dari kanal Youtubenya pada Sabtu, 19 Februari 2022.
 
Baca Juga: Sukses Kerja di Arab Saudi, TKI asal Madura Jadi Miliarder di Indonesia Karena Jalani Bisnis Ini
 
Baca Juga: Menjelang Bulan Ramadhan, Inilah yang Selalu Dipersiapkan oleh Orang Arab Saudi
 
Itu membuktikan bahwa orang Arab Saudi walaupun miskin, bisa tetap terlihat kaya karena mempunyai mobil, menurut para TKI.
 
Demikianlah bukti bahwa orang Arab Saudi itu kaya raya, salah satunya membawa mobil saat mengambil sembako.***
 

Editor: Popi Siti Sopiah

Sumber: YouTube Abdulrohman Akam

Tags

Terkini

Terpopuler