BMKG Rilis Hujan Lebat dan Sedang Guyur di Seluruh Kota dan Kabupaten di Jawa Barat

- 8 November 2020, 06:40 WIB
Kepala Pusat Meteorologi Publik BMKG A. Fachri Rajab.
Kepala Pusat Meteorologi Publik BMKG A. Fachri Rajab. //Kabar Priangan/Agus Kusnadi /

Dini hari secara umum berawan, berpotensi hujan ringan di wilayah Kab. Sukabumi bagian selatan.

Suhu udara wilayah Jawa Barat bagian Utara 23 - 33°C

 Suhu udarawilayah Jawa Barat bagian Selatan  18 - 32°C. 

Baca Juga: BMKG Memperkirakan Sukabumi dan Wilayah Jawa Barat Cerah Berawan

Kelembapan udara Jawa Barat bagian Utara 58 - 95%

Kelembapan udara Jawa Barat bagian Selatan  60 - 95%

Anginbsecara umum angin bertiup dari arah Timur Laut hingga Tenggara dengan kecepatan 05 - 30 km/jam.***

Prakirawan BMKG Jawa Barat

https://www.bmkg.go.id

Halaman:

Editor: Ahmad R

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah