Gubernur Jabar Bilang Pesantren Mampu Mencegah Penyebaran Covid-19

- 22 Oktober 2020, 20:56 WIB
Pjs Bupati Sukabumi, R Gani Muhamad bersama unsur Forkopimda mengikuti peringatan Hari Santri Nasional secara virtual dari Pendopo Kab Sukabumi/ISTIMEWA
Pjs Bupati Sukabumi, R Gani Muhamad bersama unsur Forkopimda mengikuti peringatan Hari Santri Nasional secara virtual dari Pendopo Kab Sukabumi/ISTIMEWA /

"Tema ini jawaban dari komitmen kita bersama dalam mendorong kemandirian dan kekhasan pesantren. Jika santri dan keluarga besar pesantren sehat, bisa melewati pandemi Covid-19 ini dengan baik, negara  juga akan sehat dan kuat," kata gubernur yang disapa Kang Emil tersebut.

Sementara Pjs Bupati menambahkan, saat ini momentum santri dapat berkontribusi melawan Covid-19 secara bersama sama.

"Kita harus lawan penyakit yang menjadi pandemi di dunia. Kontribusi dengan menjaga jarak, memakai masker, dan mencuci tangan," bebernya.

Menurutnya santri di Sukabumi sudah baik dalam penerapan protokol kesehatan. Hal itu berdasarkan pantauannya di beberapa pesantren.

Baca Juga: Walikota Sukabumi Longmarch Datangi Pesantren Temui Santri

"Hasil kunjungan menunjukkan terdapat pesantren dengan komitmen tinggi menjalankan pendidikan dengan tetap menjalankan protokol kesehatan," pungkasnya.(***)

 

Halaman:

Editor: Hanif Nasution


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x