Berbakti! 10 Hadits dan 2 Ayat Al-Qur'an Menerangkan Membatah Orang Tua

- 26 Desember 2021, 16:00 WIB
Berbakti! 10 Hadits dan 2 Ayat Al-Qur'an Menerangkan Membatah Orang Tua
Berbakti! 10 Hadits dan 2 Ayat Al-Qur'an Menerangkan Membatah Orang Tua /Ilustrasi Pixabay/

10. Nabi Muhammad SAW bersabda : Barang siapa mengangkat tangannya untuk memukul salah satu dari kedua orang tuanya maka tangannya akan dibelenggu pada hari kiamat sampai lehernya dalam keadaan lumpuh. Jika sampai memukulnya maka tangannya di potong sebelum melewati jembatan dan dipukuli para malaikat.

Janganlah berbuat dzalim terhadap diri sendiri karena durhaka kepada orang tua adalah termasuk syirik ashar, yang mana amal ibadah akan terkikis sedikit demi sedikit.

Barang mengucapkan kalimat "ah" saja, ketika diperintah orang tua termasuk durhaka.***

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah