Update, Total Warga Kota Sukabumi yang Sudah Divaksin Sebanyak 20.880 Orang

- 2 Mei 2021, 16:26 WIB
Seorang awak media yang menerima vaksinasi di lingkungan Pemkot Sukabumi, Rabu, 3 Maret 2021
Seorang awak media yang menerima vaksinasi di lingkungan Pemkot Sukabumi, Rabu, 3 Maret 2021 /Manaf Muhammad/

MEDIA PAKUAN-Vaksinasi virus Corona bagi Warga Kota Sukabumi terus dilakukan.

Berbagai kalangan telah menjalani program ini selain tenaga kesehatan, pelayan publik dan lansia.

Data yang terkumpul di Dinas Kesehatan Kota Sukabumi hingga Sabtu 1 Mei 2021 menunjukkan sebanyak 20.880 orang sudah selesai vaksin tahap 2.

Baca Juga: Bertambah 3 Orang, Kasus Kematian Akibat Covid-19 di Kabupaten Sukabumi Mencapai 128 Orang

Sementara di tahap pertama sudah mencapai 26.591 orang yang sudah di vaksin.

Dari sekian banyak jumlah tersebut dapat dirinci menjadi tenaga kesehatan yang sudah divaksin tahap 1 sebanyak 3.840 orang atau melebihi target sasaran sebelumnya hanya 3.337 orang.

Sementara untuk tahap kedua tenaga kesehatan yang sudah divaksin belum sepenuhnya atau masih berjumlah 3.485 orang.

Kemudian untuk kalangan pelayan publik ditarget sasarannya sebanyak 18.413 orang yang sudah divaksin juga melampaui target yakni 19.201 orang di tahap 1.

Vaksinasi tahap kedua untuk pelayan publik juga belum seluruhnya, yakni masih 16.495 orang.

Halaman:

Editor: Hanif Nasution


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah