Bersama Cristiano Ronaldo, Berikut Daftar List 26 Pemain dari Timnas Portugal untuk Piala Dunia Qatar 2022

12 November 2022, 06:00 WIB
Daftar Skuad list pemain Timnas Portugal di Piala Dunia Qatar 2022 /Instagram @cristiano/


MEDIA PAKUAN - Berikut info list pemain dari Timnas Portugal untuk ajang kompetisi Piala Dunia Qatar 2022.

Perhelatan Piala Dunia Qatar 2022 akan mulai pada 20 November 2022 dan akan berakhir pada 18 Desember 2022.

Dengan akan segera dimulainya turnamen tersebut, sekarang para negara kontestan dari piala Dunia Qatar 2022 itu telah mengumumkan skuadnya.

Baca Juga: Daftar Nama Skuad Pemain Swiss pada Piala Dunia Qatar 2022

Pada kali ini Timnas Portugal telah mengumumkan nama skuadnya dan salah satunya ada nama bintang mereka Cristiano Ronaldo.

Cristiano Ronaldo akan masuk dalam skuad Portugal pada ajang Piala Dunia tersebut dan berikanlah daftar list lengkapnya.

1.Diogo Costa (FC Porto )
2.José Sá (Wolverhampton Wanderers )
3.Rui Patrício (AS Roma )
4.Diogo Dalot (Manchester United )
5.João Cancelo (Manchester City )
6.Danilo Pereira (Paris Saint-Germain )

Baca Juga: Bek Timnas Inggris Absen! Reece James Resmi Absen di Ajang Piala Dunia 2022: Ungkap Rasa Sedih

7.Pepe (FC Porto )
8.Ruben Dias (Manchester City )
9.António Silva (Benfica )
10.Nuno Mendes (Paris Saint-Germain )
11.Raphael Guerreiro ( Borussia Dortmund )
12.João Palhinha (Fulham )
13.Rúben Neves (Wolverhampton Wanderers )
14.Bernardo Silva (Manchester City )
15. Bruno Fernandes (Manchester United )
16.João Mário (Benfica )

Baca Juga: Resmi! Inilah Daftar Nama Skuad dari Kroasia untuk Piala Dunia Qatar 2022, Luka Modric Jadi Pemain Paling Tua

17.Matheus Nunes (Wolverhampton Wanderers )
18.Otávio Edmilson (FC Porto )
19.Vítor Machado (Paris Saint -Germain )
20.William Carvalho (Real Betis ) Striker
21.André Silva (RB Leipzig )
22.Cristiano Ronaldo (Manchester United )
23. Gonçalo Ramos (Benfica )
24.João Félix (Atlético Madrid )
25.Rafael Leão (AC Milan )
26. Ricardo Horta (SC Braga)

Itulah skuad yang akan dibawa oleh Timnas Portugal pada ajang Piala Dunia Qatar 2022 di bawah asuhan pelatih Fernando Santos.***

Editor: Muhtarudin

Sumber: Instagram @garudafansbook

Tags

Terkini

Terpopuler