Ketenagakerjaan Tahap Empat? Coba Cek di www.kemnaker.go.id, Siapa Tahu Ada

- 23 November 2020, 07:27 WIB
Ayo Bergegas! Ida Fauziyah akan Mempercepat Pencairan BLT BPJS Ketenagakerjaan Termin Dua Tahap Tiga
Ayo Bergegas! Ida Fauziyah akan Mempercepat Pencairan BLT BPJS Ketenagakerjaan Termin Dua Tahap Tiga /Dok.offcialgaluhid/

MEDIA PAKUAN - Pekerja akan mendapatkan Bantuan Langsung Tunai (BLT) dari Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) sebesar Rp1,2 juta, jika memenuhi persyaratan.

Kini BLT BPJS Ketenagakerjaan sudah memasuki termin dua tahap empat untuk per November-Desemaber.

Pada tahap empat ini, Kemnaker akan menyalurkan BLT BPJS Ketenagakerjaan kepada 2,44 juta pekerja.

Baca Juga: Perlu Tahu ! Berkat Kriteria Ini, 12 Juta Pelaku Usaha Langsung dapat BLT Banpres UMKM Rp2,4 Juta

Dana yang dikeluarkan untuk tahap empat ini yaitu sebesar Rp2,93 triliun.

Untuk mengetahui penerima BLT BPJS Ketenagakerjaan tersebut, cek online di situs www.kemnaker.go.id.

1. Buka website resmi Kementerian Ketenagakerjaan di link www.kemnaker.go.id

2.Pada pojok kanan atas, klik Daftar

3. Jika belum memiliki akun, klik Daftar Sekarang yang terdapat pada bagian bawah kolom masuk

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah