Pekerja Harus Tahu! Inilah Rincian Penyaluran BLT BPJS Ketenagakerjaan Termin Dua

- 21 November 2020, 08:34 WIB
Usahakan Mengecek Data Diri untuk Pengajuan BLT BPJS Ketenagakerjaan, cara lapor jika menemui kendala dan belum terima dana
Usahakan Mengecek Data Diri untuk Pengajuan BLT BPJS Ketenagakerjaan, cara lapor jika menemui kendala dan belum terima dana /

8. Setelah lengkap, akan muncul status pemberitahuan pada dashboard, apakah pendaftar masuk dalam daftar penerima bantuan BLT Subsidi Gaji yang diusulkan BPJS Ketenagakerjaan ke Kemnaker atau tidak

Baca Juga: Daftar Harga Emas Kuning dan Emas Putih Kadar 50, 70, 75 Persen Terbaru 20 November 2020

9. Apabila nama pendaftar sudah terdaftar dalam sistem Kemnaker, namun belum mendapatkan bantuan Subsidi Gaji, dapat melakukan Kirim Aduan untuk menyampaikan keluhannya.

Berikut ini rekening bank yang pasti gagal mendapapatkan BLT BPJS Ketenagakerjaan termin dua tahap empat.

1. Rekening tidak sesuai NIK

2. Rekening yang sudah tidak aktif

3. Rekening pasif

4. Rekening yang tidak terdaftar

5. Rekening telah dibekukan oleh Bank.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Menutut Kartu Tarot Hari Ini Sabtu, 21 November 2020

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah