Pola Pikir Entrepreneur, Akbar Djohan Pentingnya Generasi Muda: Mari Berwirausaha!

- 19 Agustus 2023, 19:30 WIB
Berfoto bersama usai penandatanganan MoU antara KIP dan AFFA yang dilakukan oleh Alvin Chua, Ketua AFFA dan Akbar Djohan selaku CEO KIP, Selasa, 17 Mei 2023 di Jakarta. Foto: KIP
Berfoto bersama usai penandatanganan MoU antara KIP dan AFFA yang dilakukan oleh Alvin Chua, Ketua AFFA dan Akbar Djohan selaku CEO KIP, Selasa, 17 Mei 2023 di Jakarta. Foto: KIP /
 
MEDIA PAKUAN - Akbar Djohan, Direktur Komersial PT Krakatau Steel Tbk mengungkapkan terkait pentingnya pola pikir sebagai wirausaha (entrepreneur) bagi generasi muda Indonesia.

"Saya sering sampaikan kepada generasi muda mengenai pentingnya pola pikir (mindsetentrepreneur," kata Akbar Djohan dalam seminar daring yang diikuti di Jakarta, pada Sabtu.

Selain itu,ia juga mengingatkan agar generasi muda jangan cepat tergiur dengan godaan, terutama proses instan.
 
 
 
Semu itu penyebabnya yang namanya proses instan memiliki efek samping kurang baik. 
 
Sebaiknya generasi muda akan menjalani proses secara alamiah atau sebagaimana mestinya.

Terkait hal itu,Djohan mengungkapkan memang penting karena menjadi bekal bagi generasi muda adalah adaptif karena  perkembangan zaman yang selalu berubah.
 
Baca Juga: Hasil Pertandingan BRI Liga 1 Musim 2023 2024, Madura United Curi Kemenangan di Kandang Persikabo 1973

"Keberanian perlu diperkuat dan dipertajam untuk bisa menjadi pemimpin di masing-masing korporasi," tegasnya.

Memang sebelumnya, Menteri BUMN Erick Thohir telah mendorong generasi muda untuk siap menjadi elemen penggerak ekonomi Indonesia.
 
Siap tidak siap generasi muda Indonesia haru menjadi elemen penggerak ekonomi bagi Indonesia.
 
Agar membekali diri dengan skill serta pendidikan yang saat ini dibutuhkan di era disrupsi digital.
 
 
Selain itu,menteri BUMN juga ikuta menambahkan bahwa tidak cukup menjadi generasi digital. Generasi muda harus memiliki etos kerja yang bagus, baik, berkomitmen, dan memiliki jaringan luas.
 
Adapun juga tantangan yang diberikan Erik agar generasi muda bisa menciptakan lapangan kerja,salah satunya dengan wirausaha digital.
 
Agar terdorong lahirnya wirausaha Badu, terkhusus di bagian sektor digital.
 
 
Perusahan-perusahan BUMN ikut membantu dan memfasilitasi tiga hal yakni infrastruktur, pendanaan,dan akses pasar.
 
Besar harapannya semoga generasi muda Indonesia bisa terus meningkatkan kemampuan masing-masing.***
 

Editor: Ahmad R

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah