Pray NTT! Pasca Banjir Badang 128 Meninggal, 71 Hilang, 8.424 Mengungsi, BNPB: Terparah dalam Kurun 10 Tahun

- 6 April 2021, 12:20 WIB
Pray NTT! Pasca Banjir Badang 128 Meninggal, 71 Hilang, 8.424 Mengungsi, BNPB: Terparah dalam Kurun 10 Tahun
Pray NTT! Pasca Banjir Badang 128 Meninggal, 71 Hilang, 8.424 Mengungsi, BNPB: Terparah dalam Kurun 10 Tahun /Ilustrasi Pixabay/

Kabupaten Flores Timur
- 82 unit rumah RB
- 34 unit rumah RR
- 97 unit rumah terdampak
- 8 unit fasum RB

Kabupaten Malaka
- 1.154 unit rumah terdampak
- 65 fasum terdampak

Baca Juga: Tega! Seorang Ibu Jual Anaknya Melalui Pesan WhatsApp di Majalengka

Kabupaten Ngada
- 4 unit rumah RB
- 2 unit rumah RS
- 1 fasum terdampak

Kabupaten Sumba Barat
- 54 unit rumah terdampak
Kabupaten Sumba Timur
- 7 fasum terdampak

Kabupaten Rote Ndao
- 12 unit rumah RB.

Baca Juga: Diserang Habis-habisan Sekelompok Teroris, Kota Palma Mozambik Bergelimang Mayat

Wilayah terakhir yang mengalami bencana di NTT yakni berada di Kabupaten Malaka Tengah dan Ngada. Sejumlah akses di wilayah ini terputus dan terjadi pemadaman listrik hingga internet.

Selain korban jiwa, kerusakan yang belum terdata juga menjadi salah satu imbas akibat banjir bandang ini. Disebutkan ratusan rumah tenggelam dan hanyut terbawa arus, beberapa jembatan juga terputus hingga tak bisa digunakan.

Raditya menambahkan, cuaca ekstrem akaibat silikon tropis Seroja masih berpotensi terjadi dikawasan NTT beberapa hari kedepan.

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x