SIMAK! Pendaftaran Akun Kartu Prakerja Gelombang 12 Sudah Dibuka, Berikut Syarat dan Cara Daftarnya

- 21 Februari 2021, 11:05 WIB
 Situs Prakerja Sudah Kembali Dibuka
Situs Prakerja Sudah Kembali Dibuka // instagram.com/@prakerja.go.id

 

MEDIA PAKUAN - Pendaftaran akun Kartu Prakerja Gelombang 12 sudah dibuka oleh pemerintah.

Program Kartu Prakerja gelombang 12 adalah bagian dari program Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) 2021.

Kartu Prakerja gelombang 12 disalurkan oleh Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker), sebagai pengganti BLT BPJS atau BSU Subsidi Gaji.

Baca Juga: Pendaftaran Program Kartu Prakerja Gelombang 12 Segera Dibuka, Simak Cara Daftar dan Ketahui Syarat Masuknya

Anggaran untuk kartu prakerja gelombang 12 sudah dialokasikan dalam Anggaran Pendapatan Belanja Negara (APBN) 2021.

Disalurkannya kembali Kartu Prakerja, akan membantu para pekerja bisa bertahan di tengah pandemi Covid-19.

Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Ida Fauziyah mengatakan, penyaluran kartu prakerja akan berbeda dengan BSU.

Baca Juga: Cicalengka Dreamland, Destinasi Menarik saat Berlibur Akses Jalan Membawa Adrenalin

Halaman:

Editor: Holis Sindy Sauri

Sumber: prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x