Meski Dijual Nyaris Gratis, Penikmat Kopi di Tiongkok Tak Meningkat

- 22 Juli 2020, 10:31 WIB
ILUSTRASI kopi.*
ILUSTRASI kopi.* /Pixabay/

MEDIA PAKUAN - Kopi adalah minuman yang nikmat disetiap suasana apalagi kopi sekarang sedang ngetren dikalangan muda-mudi terlihat banyaknya kedai-kedai kopi bertebaran.

Baca Juga: China Tegaskan Dukung Pembentukan Negara Palestina Merdeka

Tak terkecuali di Kota satu ini, menikmati kopi ngobral sambil melihat suasana di sekitar kafe di Beijing menambah hanyut suasana apalagi dengan suasana kafe yang sangat nyaman membuat betah para penikmat minuman satu ini.

Baca Juga: Ini Dampak Jika Tersengat Pulus Jelatrong yang Menyerang Laut Selatan Sukabumi

Huang Ying seorang salah seorang pemilik kedai kopi di distrik 798 Art Zone yang trendi ini, merintis bisnisnya sejak 17 tahun silam, meskipun banyak pesai di kiri kanannya termasuk Starbuck namun pelanggan tetap setia.

Baca Juga: Video Viral Bayi Tertidur Selama 10 Bulan Terus Menuai Viewer

Namun seiring banyaknya pesaing Huan juga merasa kesulitan penghasilanyapun sedikit berkurang ditambah dengan adanya wabah virus corona ini,keluh Huang Yin.

Biaya sewa dan tenaga kerja meningkat sementara saingan demi saingan memasuki pasar yang gagal memenuhi harapan.

"Keuntungan kami tidak bisa dibandingkan dengan masa lalu," katanya.

Halaman:

Editor: Ahmad R


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x