Gunung Api La Palma Meletus Hebat: Bandara Canay Spanyol Ditutup Antisipasi Awan Panas

- 26 September 2021, 16:30 WIB
Ilustrasi gunung meletus. Gunung Api di La Pama Canary Spanyol meletus penerbangan ditutup
Ilustrasi gunung meletus. Gunung Api di La Pama Canary Spanyol meletus penerbangan ditutup /Pixabay/StockSnap/

MEDIA PAKUAN - Letusan gunung berapi di La Palma menyebabkan bandara di Kepulauan Canary, Spanyol ini ditutup sementara.

Sebenarnya letusan Gunung di La Palma ini terjadi pada tanggal 19 September 2021 lalu.

Namun Minggu 26 September 2021 letuasan kembali terjadi. Bahkan letusan kali ini semakin hebat.

Erupsi di gunung tersebut hingga menyebabkan bandara ditutup untuk sementara.

Baca Juga: Jennie Blackpink Terkejut Terima Boneka Seram KDrama 'Squid Game: Omg!

Pemberangkatan beberapa pesawat pun terpaksa ditutup karena untuk mencegah hal yang tidak diinginkan.

Lebih dari lima ribu warga yang harus mengungsi di daerah tersebut untuk saat ini.

Banyak perumahan disana yang hancur akibat dari lahar yang terus mengalir dari gunung berapi tersebut.

Baca Juga: Kumpulan Mukjizat Para Nabi dan Rasul yang Wajib Kamu Ketahui

Halaman:

Editor: Ahmad R

Sumber: Reuters


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x