Ada Apa? Taliban Tunjuk Orang Untuk Jalani Pemerintahan di Afganistan, Beberapa Tokoh Kepercayaan AS

- 20 September 2021, 10:00 WIB
Juru bicara Taliban Zabihullah Mujahid berbicara saat konferensi pers di Kabul, Afganistan, Senin, 6 September 2021
Juru bicara Taliban Zabihullah Mujahid berbicara saat konferensi pers di Kabul, Afganistan, Senin, 6 September 2021 /Reuters

MEDIA PAKUAN - Usai menduduki pemerintah Taliban menujuk beberapa menteri baru untuk melaksanakan tugasnya.

Penunjukan dilakukan pada saat kelompok tersebut mengalihkan fokus dari pengambilalihan kekuatan militer ke upaya bagaimana menjalankan negara dalam krisis.

Berikut sejumlah pelaksana tugas (Plt) menteri dalam pemerintah baru Afghanistan telah diumumkan oleh kelompok Taliban.

Baca Juga: Catatkan Rekor Baru, Cristiano Ronaldo jadi Pemain Pertama Pencetak Gol di 66 Stadion

1.Menteri Pertahanan, Mullah Yaqoob

Merupakan anak dari pemimpin Taliban, Mullah Omar Yaqoob (30).

Ia menjadi pemimpin dalam gerakan Taliban di Kandahar berkat ayahnya, meski ia tak memiliki pengalaman menjadi Komandan Perang dan bertanggungjawab sebagai kepala seluruh komisi militer Taliban, atas semua operasi militer di Afghanistan.

2. Menteri Dalam Negeri, Sirajuddin Haqqani:

Ia merupakan anak dari Jalaluddin Haqqani,
setelah ayahnya, Jalaluddin Haqqani, wafat pada tahun 2018, ia mengepalai jaringan Haqqani yang cukup berpengaruh.

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x