Update Terlengkap Harga Emas Antam di Pegadaian, Terpantau Penurunan Capai Rp13,000 02 Oktober 2020

- 2 Oktober 2020, 06:44 WIB
Harga emas hari ini, 1 Oktober 2020
Harga emas hari ini, 1 Oktober 2020 /

MEDIA PAKUAN- Emas merupakan investasi yang menjangjikan dalam kurun waktu panjang.

Kendati sering terjadi penurunan namun, emas kini masih menjadi primadona bagi sebagian kalangan.

Terpantau harga emas di Pegadaian, Logam Mulia, Aneka Tambang (Antam) turun Rp 13.000 per gram hari ini Jumat, 02 Oktober 2020 mengalami penurunan.

Penurunan inipun tidak menjadi halangan bagi pelaku bisnis emas. berikut daftar harga emas hari ini.

Baca Juga: Naik Turun Harga Emas Menjadi Perdebatan Issue Resesi , Harga emas Turun dipicu Ekonomi Global

Harga Emas Antam 02 Oktober 2020

0,5 gram:   Rp    560.000

1 gram:      Rp 1.054.000

2 gram:      Rp 2.107.000

3 gram:      Rp 3.041.000

5 gram:      Rp 5.066.000

10 gram:    Rp 10.050.000

25 gram:    Rp 24.960.000

50 gram:    Rp 49.965.000

100 gram:  Rp 99.903.000

250 gram:  Rp 248.731.000

500 gram : Rp 498.606.000

1000 gram : Rp 987.742.000

Baca Juga: Harga Emas Batangan 24 Karat , 28 September 2020 Pegadaian tidak Berubah dari Kemarin

Harga emas Antam Retro

0,5 gram: Rp 488.000
1 gram: Rp 976.000
2 gram: Rp 1.951.000
3 gram: Rp 2.877.000
5 gram: Rp 4.877.000
10 gram: Rp 9.753.000
25 gram: Rp 24.353.000
50 gram: Rp 48.765.000
100 gram: Rp 97.528.000

Harga Emas Antam Batik

0,5 gram: Rp 625.000
1 gram: Rp 1.185.000
10 gram: Rp 0
20 gram: Rp 0

Baca Juga: Indikator Teknikal Emas 26 September 2020 08:33

Harga emas UBS

0,5 gram: Rp 542.000
1 gram: Rp 1.011.000
2 gram: Rp 1.998.000
5 gram: Rp 4.942.000
10 gram: Rp 9.828.000
25 gram: Rp 24.527.000
50 gram: Rp 49.011.000
100 gram: Rp 98.016.000
250 gram: Rp 244.971.000
500 gram: Rp 489.410.000
1000 gram: Rp 0 .***

Editor: Popi Siti Sopiah


Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x