Bansos BPNT Cair Di Tahun 2023, Segera Cek Daftar Penerima dan Dapatkan Rp200 Ribu di Bulan Januari

- 3 Januari 2023, 11:55 WIB
BPNT 2023 Berupa Uang atau Sembako? Cek Infonya Di Sini
BPNT 2023 Berupa Uang atau Sembako? Cek Infonya Di Sini /Instagram @dtpeduli/

MEDIA PAKUAN - Kementrian Sosial (Kemensos) kembali melakukan penyaluran bantuan sosial (bansos), untuk masyarakat yang membutuhkan.

Bansos ini berupa bansos sembako dengan besaran dana Rp200.000, untuk itu kepada masyarakat segera cek daftar nama penerima BPNT Januari 2023.

Bansos Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) merupakan, salah satu bansos yang kembali disalurkan di tahun 2023.

Baca Juga: Ramalan 6 Shio Hari Ini, Selasa 3 Januari 2023: Shio Naga Usaha Anda Akan Membuahkan Hasil

Untuk penyalurannya, Kemensos akan menyalurkan bansos ini kepada masyarakat yang sudah terdaftar di DTKS Kemensos, sebagai keluarga penerima manfaat (KPM).

Setiap KPM akan menerima sembako senilai Rp200.000 per tahap, penyaluran ini dilakukan pada tahun sebelumnya juga.

Bansos ini disalurkan sepanjang tahun, kepada penerima dengan besaran dana hingga Rp2,4 juta per tahun, untuk setiap penerima.

Adapun untuk cara cek daftar penerima BPNT Januari 2023, masyarakat bisa kunjungi website cekbansos.kemensos.go.id.

Baca Juga: Jadwal Acara NET TV Hari Ini, Selasa 3 Januari 2023 Ada The Heirs dan Detective Conan

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah