BSU 2022 Masih Cair via Rekening dan Kantor Pos, Segera Cek Penerima BLT BPJS di bsu.kemnaker.go.id dan PosPay

- 23 November 2022, 13:00 WIB
ilustrasi - BSU 2022 masih dicairkan melalui rekening dan kantor pos Indonesia kepada para penerima BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp600.000.
ilustrasi - BSU 2022 masih dicairkan melalui rekening dan kantor pos Indonesia kepada para penerima BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp600.000. /Pixabay.

• Pekerja memiliki gaji kurang dari Rp3,5 juta/bulan.

• Tidak sebagai anggota TNI/Polri, ASN, PNS, maupun pegawai BUMN/BUMD.

• Warga Negara Indonesia (WNI)

• Belum menerima kartu Prakerja, PKH, dan BPUM.

• Jika pekerja di wilayah dengan UMP/UMK lebih besar dari Rp3,5 juta, maka persyaratan gaji menjadi paling banyak sebesar UMP/UMK dibulatkan ke atas hingga ratusan ribu penuh.

• Peserta aktif BPJS ketenagakerjaan.

Setelah memenuhi persyaratan cek kembali penerima BLT Ketenagakerjaan Rp600.000, dengan cara cek BSU tahap 8 November 2022.

Kemudian anda bisa mengecek BLT ketenagakerjaan dan BSU tahap 8 melalui Pospay sebagai berikut:

Baca Juga: BSU 2022 Rp600.000 Cair kepada 11 Juta Pekerja, Begini Cara Cek Nama Penerima BLT BPJS Ketenagakerjaan

1. Download aplikasi Pospay melalui Play store.

Halaman:

Editor: Holis Sindy Sauri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah