Sambut Doa Tahun Baru 2021 dengan Perbanyak Berdoa, Inilah Bacaan Doa Awal dan Akhir Tahun

- 29 Desember 2020, 08:57 WIB
Ilustrasi Orang berdoa
Ilustrasi Orang berdoa /pixabay/

MEDIA PAKUAN - Tak terasa sebentar lagi kita sambut tahun 2021. Dipenghujung tahun 2020 sekiranya kita sebagai salah satu umat Muslim harus bersyukur dan bertafakur.

Pergantian tahun ini merupakan nikmat dari Alloh yang telah kita terima sebagai suatu kebesaran Alloh SWT.

Dengan memanjakan doa akhir tahun dan awal tahun adalah bentuk rasa syukur yang paling disukai Rasulilloh SAW.

Baca Juga: Jangan Abaikan! Sertakan Dulu SKCK Sebelum Ikut Seleksi CPNS 2021, Berikut Daftar Lengkapnya

Rasulullah SAW bersabda, "Merenung sesaat untuk (bertafakur) lebih besar nilainya daripada amal-amal kebajikan yang dikerjakan oleh dua jenis makhluk (manusia dan jin)." (HR Ibnu Majah).

Dalam artian Rasulloh mengharuskan kita untuk selalu bertafakur dan bermerenungkan kembali apa yang pernah kita lalukan di tahun lalu baik perbuatan, amalan ibadah dan tindakan kita.

Lantas, kapan waktu yang tepat untuk memanjatkan doa tersebut?

Dirangkum Mediapakuan.com dari Islamonline. berikut doa akhir tahun. Selasa 29 Desember 2020.

Baca Juga: Merebaknya Terpapar Covid 19 Liga Premier: Manchester City vs Everton Ditunda, Everton Tuntut ?

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x