Berikut Ini Delapan Macam Rezeki Dari Allah dan Sebab Datangnya Rezeki yang Harus Kamu Ketahui

- 23 Desember 2022, 15:40 WIB
Ilustrasi. Berikut ini delapan macam rezeki dari Allah Ta'ala
Ilustrasi. Berikut ini delapan macam rezeki dari Allah Ta'ala /Pixabay/

MEDIA PAKUAN - Rezeki dari Allah Ta'ala ada delapan macam, kedelapan macam ini memiliki sebab datangnya yang berbeda-beda, berikut penjelasannya.

1. Rezeki Yang Telah Dijamin. 

وَمَا مِن دَابَّةٍ فِي الْأَرْضِ إِلَّا عَلَى اللَّهِ رِزْقُهَا وَيَعْلَمُ مُسْتَقَرَّهَا وَمُسْتَوْدَعَهَا كُلٌّ فِي كِتَابٍ مُّبِينٍ.

"Tidak ada satu makhluk melatapun yang bergerak di atas bumi ini yang tidak dijamin ALLAH rezekinya." 

(QS. Hud : 6)

Baca Juga: Inilah 4 Sebab Datangnya Rezeki Manusia, No 4 Jarang Diketahui

2. Rezeki Karena Usaha. 

وَأَن لَّيْسَ لِلْإِنسَانِ إِلَّا مَا سَعَى...

"Tidaklah manusia mendapatkan apa-apa kecuali apa yang dikerjakannya."

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x