Dekat Rasulullah, Diwajibkan Memperbanyak Shalawat Kepada Nabi di Hari Jumat: Itulah Keutamaannya

- 19 Agustus 2022, 15:51 WIB
Baca shalawat 80 kali dihari Jum'at.
Baca shalawat 80 kali dihari Jum'at. /tangkapan layar Yotube Sajian do'a mustajab

MEDIA PAKUAN - Pada hari Jumat ini kita umat muslim dianjurkan untuk memperbanyak shalawat kepada Nabi Muhammad SAW.

Berikut keutamaan memperbanyak shalawat atas nabi di hari Jumat.

Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda:

Baca Juga: Digosipkan Menjadi Selingkuhan Irjen Pol Ferdy Sambo, AKP Rita Yuliana Kutip Kalimat Ali bin Abi Thalib

((أَكْثِرُوا عَلَىَّ مِنَ الصَّلاَةِ فِى كُلِّ يَوْمِ جُمُعَةٍ فَإِنَّ صَلاَةَ أُمَّتِى تُعْرَضُ عَلَىَّ فِى كُلِّ يَوْمِ جُمُعَةٍ ، فَمَنْ كَانَ أَكْثَرَهُمْ عَلَىَّ صَلاَةً كَانَ أَقْرَبَهُمْ مِنِّى مَنْزِلَةً))

“Perbanyaklah shalawat kepadaku pada setiap Jum’at.

Karena shalawat umatku akan diperlihatkan padaku pada setiap Jum’at.

Barangsiapa yang banyak bershalawat kepadaku, dialah yang paling dekat denganku kedudukannya pada hari kiamat.”

Baca Juga: Akhirnya, Tim Khusus Polri Mengumumkan Penetapan Putri Candrawathi Tersangka Kasus Terbunuh Brigadir J

Halaman:

Editor: Ahmad R

Sumber: HR. Baihaqi, dalam Sunan Al Kubro. Hadits hasan lighoirihi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x