Hasil 20 Tahun Kerja di Arab Saudi, TKI Ini Jadi Pengusaha Sukses di Indonesia dengan Beberapa Unit Usaha

- 15 April 2022, 16:00 WIB
ilustrasi/Hasil 20 Tahun Kerja di Arab Saudi, TKI Ini Jadi Pengusaha Sukses di Indonesia dengan Beberapa Unit Usaha
ilustrasi/Hasil 20 Tahun Kerja di Arab Saudi, TKI Ini Jadi Pengusaha Sukses di Indonesia dengan Beberapa Unit Usaha /Youtube Jaya Mata Channel

MEDIA PAKUAN - Tenaga kerja Indonesia (TKI) yang bekerja di Arab Saudi bertujuan untuk meningkatkan perekonomian keluarga.

Oleh karena itu, TKI bekerja di Arab Saudi terus saja mengumpulkan dana tergantung kebutuhan apa yang diinginkannya.

Banyak TKI yang berkembang pesat di Arab Saudi, sehingga mereka yang tidak pernah memiliki segalanya memiliki segalanya.

Nah, pada kesempatan kali ini, ada kisah salah satu TKI asal Arab Saudi yang menjadi pengusaha kaya di Indonesia.

Baca Juga: Mendadak Kaya Setelah Dinikahi Miliarder Arab Saudi, Beginilah Kehidupan TKW asal Madura di Bulan Ramadhan

Baca Juga: Ganasnya Cuaca Panas di Kota Suci Madinah Arab Saudi, Banyak Orang Mendadak Tergeletak di Masjid Nabawi

Baca Juga: Masuki Zaman Modern, Kehidupan Wanita Arab Saudi Kini Sudah Tidak Seperti Dulu Lagi, Bagaimana Sekarang?

Berdasarkan saduran Media Pakuan dari kanal YouTube Faiz Slamet pada Jumat, 15 April 2022, seorang TKI bernama asli Ali telah bekerja di Arab Saudi selama 20 tahun.

Saat salah satu dari  YouTuber itu mengunjungi rumah Ali di Pamekasan, Pulau Madura, ternyata dia punya banyak kerjaan.

Usaha eks TKI itu adalah pemasangan ruko, pelayanan dasar, keahlian memasak, tempat air minum, dan ruko.

Baca Juga: Intip Kehidupan Wanita Non Muslim di Arab Saudi, Bikin Para TKI Tercengang dan Geleng-Geleng Kepala

Baca Juga: Arab Saudi Bagikan 8 Juta Liter Zamzam di Masjidil Haram

Selain itu, semua anak Ali sudah sukses semuanya di Indonesia dengan pekerjaan masing-masing.

Terkadang Ali sangat merindukan Arab Saudi sehingga dia sering mengantar jamaah umroh ke Tanah Suci Makkah.

Inilah salah satu kisah sukses pekerja migran Indonesia yang telah bekerja di Arab Saudi selama 20 tahun. Semoga dapat menjadi motivasi bagi anda semua.***

Editor: Popi Siti Sopiah

Sumber: YouTube Faiz Slamet


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah