Babak Penyisihan Grup Piala Dunia FIFA 2022 Sudah Dimulai Ratusan Negara Siap Berebut Menuju Qatar

- 30 Oktober 2020, 13:00 WIB
ilustrasi Piala dunia
ilustrasi Piala dunia /Instagram/@fifaworldcup

MEDIA PAKUAN - Babak penyisihan Piala Dunia 2022 sudah berlangsung di Afrika, Asia dan Amerika Selatan.

Mereka sangat menantikan dimulainnya pertandingan tersebut, agar bisa mendapatkan kursi kosong menuju Qatar tahun 2022 nanti.

Karena adanya pandemi COVID-19, upacara akan diadakan secara virtual tanpa kehadiran perwakilan asosiasi anggota.

Baca Juga: Menegangkan! Inilah Prediksi Pertandingan Liga Inggris Burnley vs Chelsea 31 Oktober 2020

Dilansir dari laman fifa.com, Piala Dunia FIFA 2022 akan menampilkan babak grup yang terdiri dari lima grup, setiap grupnya akan ada enam tim dan ada juga yang 5 tim.

Dalam satu grup semua tim bakal saling bertemu dua kali dalaBaca Juga: Messi Siap Meninggalkan Klubnya! Inilah Daftar Pemain Bola yang Masa Kontraknya Habis Januari 2021m format kandang dan tandang, pada November 2021.

Sepuluh juara grup bakal lolos langsung ke Qatar tahun 2022 dengan sepuluh runner-up maju ke babak play-off.

Baca Juga: Diduga akan Buat Liga Baru di Eropa Manchester United Boyong Liverpool kerjasama

Selain sepuluh runner-up dari penyisihan grup, babak play-off juga akan memasukkan dua pemenang grup terbaik dari peringkat keseluruhan UEFA Nations League 2020-2021 yang tidak lolos di babak penyisihan.

Halaman:

Editor: Adi Ramadhan

Sumber: FIFA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x