Kekalahan Sebagai Pengalaman. Saatnya Pemain Muda Indonesia Bermain di Luar Negeri

- 2 Januari 2022, 13:50 WIB
Kekalahan Sebagai Pengalaman. Saatnya Pemain Muda Indonesia Bermain di Luar Negeri
Kekalahan Sebagai Pengalaman. Saatnya Pemain Muda Indonesia Bermain di Luar Negeri /Instagram.com/pssi

MEDIA PAKUAN- Gelaran Piala AFF Suzuki Cup 2020 sudah selesai dan Thailand menjadi juara sementara Indonesia kembali menjadi Runner-Up.

Meskipun Runner-up hasil tersebut patut di syukuri, bermaterikan sebagian besar pemain muda minim pengalaman hal tersebut sudah dapat dibanggakan.

Total Indonesia telah meraih Runner-up sebanyak 6 kali sepanjang Piala AFF ini berlangsung.

Rata-rata usia pemain yang mengikuti kejuaran AFF adalah 23,8 tahun. Bermodalkan hal tersebut Garuda muda bisa mempersiapkan diri di kejuaraan yang akan datang.

Baca Juga: Hard Gumay Ramal Amanda Manopo Akan Diserang Hujatan Sebagai Pelakor?: 'Harus Sabar'

Banyak pemain muda yang dipercaya untuk membela Timnas asuhan Shin Tae-Young dan akhirnya nama mereka mulai dikenal padahal sebelumnya tidak terpantau di tanah air apalagi di luar negeri.

Pelatih Shin Tae-Young lebih percaya diri dengan perkembangan anak asuhnya dan berjanji akan membawa Timnas lebih Tangguh di kemudian hari.

Indonesia dijadwalkan akan mengikuti beberapa kejuaran sepanjang tahun 2022 antara lain AFF- U23 yang berlangsung bulan februari, Sea Games 2021 di Bulan Mei, dan Kualifikasi Piala Asia.

Baca Juga: Tak Dapat Dibendung, Aurel Hermansyah Ungkap Kebahagiaan di Tahun 2022

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah

Sumber: PSSI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x