Pencinta Bola Tanah Air Kecewa Berat, Gegara PPKM Level 4 di Perpanjang Liga 1 Indonesia Kembali di Undur

- 10 Agustus 2021, 08:54 WIB
Menpora: Gelaran Liga 1 Indonesia Resmi Diundur
Menpora: Gelaran Liga 1 Indonesia Resmi Diundur /Instagram/@maduraunited.fc

MEDIA PAKUAN - Liga 1 Indonesia kembali di undur karena di perpanjangnya kembali Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat atau PPKM Level 4 diperpanjang hingga Selasa 16 Agustus 2021 mendatang.

Pergelaran pertandingan sepak bola di Indonesia terus undur untuk kesekian kalinya. Sehingga  waktu pelaksanaannya masih belum jelas. 

Baca Juga: Unjuk Gigi sebagai Klub Terkaya, PSG Siap Borong Kontrak Lionel Messi dan Kylian Mbappe

Akibatnya tidak hanya pemilik klub kecewa, tapaunpara penonton mengalani kondisi serupa. Apalagi pengunduran jadwal pertandingan untuk kesekian kalinya.

Sebelumnya PSSI dan Pt LIB telah mengumumkan Liga akan bergulir pada tanggal 20 Agustus mendatang. 

Baca Juga: Miliki Penyerang Baru, Manchester United siap Rebut Gelar Juara Liga Premier Inggris

Namun nampaknya hanya menjadi harapan. Terutama bagi para klub peserta Liga 1 Indonesia. 

Dengan dalih diperpanjangnya PPKM,  Kemenpora mengumumkan bahwa Liga kembali di undur dan akan di gelar pada tanggal 27 Agustus 2021 mendatang.

Dengan di umumkannya oleh Kemenpora,Tim milik Raffi Ahmad menyatakan pada akun [email protected],kenapa bukan PSSI dan PT LIB yang mengumumkan nya. 

Halaman:

Editor: Ahmad R

Sumber: [email protected]


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah