Bantai Persis Solo U17, Persija Jakarta U17 Akan Hadapi Persib Bandung U17 di Semifinal Nusantara Open 2023

18 Desember 2023, 11:20 WIB
Persija Jakarta U17 akan hadapi Persib Bandung U17 di babak Semifinal Nusantara Open 2023 /Tangkapan layar instagram @persija.epa

MEDIA PAKUAN - Persija Jakarta akan berhadapan dengan Persib Bandung U17 pada babak semifinal Nusantara Open 2023 usai bantai Persis Solo U17.

Pada pertandingan di babak 8 besar dalam ajang Nusantara Open 2023 mempertemukan Persis Solo U17 VS Persija Jakarta U17 pada Senin,18 Desember 2023.

Yang mana dalam pertandingan di babak 8 besar Nusantara Open 2023 antara Persis Solo U17 VS Persija Jakarta U17 tersebut berlangsung dengan cukup menarik.

Baca Juga: Hasil Pertandingan Nusantara Open 2023, Persija Jakarta U17 Tumbangkan Persis Solo U17 di Babak 8 Besar

Untuk babak pertama dalam pertandingan di babak 8 besar Nusantara Open 2023 tersebut, Persija Jakarta U17 berhasil meraih kemenangan 2-0 atas Persis Solo U17.

Kemudian pada babak kedua dalam pertandingan di babak 8 besar Nusantara Open 2023 tersebut, Persija Jakarta kembali tampil dengan cukup impresip.

Yang mana pada babak kedua ini Persija Jakarta berhasil menambah 2 gol ke gawang dari Persis Solo U17.

Baca Juga: Hasil Pertandingan Nusantara Open 2023, Persib Bandung U17 Tumbangkan Garudayaksa Academy U17 di Babak 8 Besar

Sehingga akhirnya Persija Jakarta U17 berhasil menumbangkan Persis Solo U17 di babak 8 besar Nusantara Open 2023 tersebut dengan skor 4-0.

Dengan kemenangan tersebut, Persija Jakarta U17 berhasil melangkah kedalam babak semifinal pada ajang Nusantara Open 2023 tersebut.

Pada babak 8 besar pada ajang Nusantara Open 2023, Persija Jakarta U17 akan berhadapan dengan Persib Bandung U17.

Persib Bandung U17 berhasil memastikan tiket kedalam babak semifinal Nusantara Open 2023 setelah menumbangkan tuan rumah Garudayaksa Academy dengan skor 2-1.

Dalam pertandingan di babak semifinal nanti akan berlangsung pada Selasa,19 Desember 2023 dan akan menjadi laga yang sangat seru.***

 

Editor: Muhtarudin

Tags

Terkini

Terpopuler