Waspada Sepekan Kedepan! BMKG Memasuki Musim Kemarau Intensitas Hujan Sedang hingga Lebat

- 8 Juli 2023, 15:54 WIB
 BMKG melaporkan  beberapa wilayah Indonesia dilaporkan akan diterjang hujan lebat dalam sepekan terakhir ini
BMKG melaporkan beberapa wilayah Indonesia dilaporkan akan diterjang hujan lebat dalam sepekan terakhir ini /Antara/

Adapun periode Selasa-Jumat, 11- 14 Juli 2023. Potensi hujan akan mengguyur disebagian Aceh, Sumatera Utara, Jawa Timur,n Bali, Nusa Tenggara Barat dan Timur, dan sebagian Kalimantan Tengah hingga  Kalimantan Selatan.

Begitupun Kalimantan Timur, dan Kalimantan Utara, Sulawesi Utara, Gorontalo, Sulawesi Tengah, Sulawesi Barat, Sulawesi Selatan, dan Sulawesi Tenggara.

Baca Juga: 7 Fakta Unik Jamaika yang Jarang Diketahui, Punya Gerakan Rastafari yang Terkenal Sebagai Keyakinan Spiritual

Terutama disebagian Maluku, Maluku Utara, Papua Barat, dan Papua.

Deputi Bidang Meteorologi BMKG, Guswanto menghimbau kepada warga masyarakat terdampak terutama di wilayah yang masuk wilayah bahaya untuk meningkatkan kewaspadaan.

"Termasuk dan menyiapkan upaya mitigasi terhadap potensi hujan lebat hingga sangat lebat di sekitarnya," katanya.

Baca Juga: Link Live Streaming Blacksteel FC VS IPC Pelindo Pada Liga Futsal Profesional :Sekarang di MNCTV

Guswanto mengatakan Selasa  Juli 2023 lalu BMKG telah merilis potensi hujan yang dapat terjadi dalam sepekan hingga 10 Juli 2023 mendatang.

Informasi rilis tersebut, kata Guswanto berkaitan dengan adanya signifikansi dinamika atmosfer yang dapat meningkatkan potensi hujan pada periode awal musim kemarau tahun ini.

"Potensi tersebut terkonfirmasi berdasarkan data analisis cuaca dalam tiga hari terakhir, termonitor terjadi hujan intesitas lebat hingga sangat lebat terjadi di beberapa wilayah,"katanya.

Halaman:

Editor: Ahmad R

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah