Kali Ini! TNI Angkatan Laut Turun Tangan, Kirim Bantuan Logistik Kepada Korban Banjir Kalimantan Selatan

- 28 Januari 2021, 21:24 WIB
TNI Al membantu penganganan banjir di Kalimantan Selatan
TNI Al membantu penganganan banjir di Kalimantan Selatan /Screenshoot/Instagram/@tni_angkatan_laut

Baca Juga: Segera Bacakan Doa ini Ketika Mengalami Mimpi Buruk, Inilah yang Dianjurkan Agar Terjaga dari Tidur

Tiap dapur lapangan, ada 15 petugas yang dimana setiap tiga jam sekali, dapur itu dapat memproduksi 500 porsi makanan.

TNI AL sangat berjasa dalam penanganan banjir di Sulsel, dengan mengerahkan ratusan personelnya.

Diantaranya, 115 prajurit dari Pangkalan TNI AL Banjarmasin, 79 prajurit dari Korps Marinir, 5 tentara dari komando pasukan katak dan 4 tentara komando armada II.***

Halaman:

Editor: Holis Sindy Sauri

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x