Reshuffle Kabinet Jokowi, Wishnutama dan Sandiaga Uno Mengungguh Ucapan Selamat Perayaan Natal

- 25 Desember 2020, 09:44 WIB
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf)  Sandiaga Salahuddin Uno (kedua kanan) bersama mantan Menparekraf Wishnutama Kusubandio (kedua kiri) bersama istri mereka melambaikan tangan usai upacara serah terima jabatan (Sertijab) di Jakarta, Rabu (23/12/2020). Sandiaga merupakan satu dari enam menteri baru yang dilantik Presiden Joko Widodo untuk  menggantikan posisi menteri lama ('reshuffle'). ANTARA FOTO/Andre Kuat/app/foc.
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno (kedua kanan) bersama mantan Menparekraf Wishnutama Kusubandio (kedua kiri) bersama istri mereka melambaikan tangan usai upacara serah terima jabatan (Sertijab) di Jakarta, Rabu (23/12/2020). Sandiaga merupakan satu dari enam menteri baru yang dilantik Presiden Joko Widodo untuk menggantikan posisi menteri lama ('reshuffle'). ANTARA FOTO/Andre Kuat/app/foc. /ANDRE KUAT/ANTARA

Baca Juga: Buruan Token Listrik Gartis PLN Masih Dibuka Sampai 31 Desember 2020, Login www.pln.co.id

Mengingat saat ini merupakan libur panjang akhir tahun yang memungkinkan banyak orang-orang berlibur ke tampat-tempat wisata.

Disisi lain Menteri Parekraf tengah mempersiapkan program untuk memajukan sektor Pariwisata, sesuai pesan Presiden Jokowi dan Wakil Presiden Ma'ruf Amin.

Yang mana pesan tersebut disampaikan usai dirinya dilantik jadi Menteri Parekraf menggantikan Wishnutama, pada Rabu, 23 Desember 2020.

Baca Juga: Akhir Tahun 2020 ! Daftar Terbaru Harga Mobil Chevrolet, BMW, Volkswagen, Jeep, Ford

Dalam pesan tersebut Presiden meminta agar Kemenparekraf harus fokus pada 5+5 destinasi super-prioritas.

Selain itu Jokowi berpesan untuk menyiapkan kalender kegiatan pada setiap destinasi dan berharap Parekraf menjadi lokomotif untuk menyiapkan lapangan pekerjaan.

Seperti yang ia ungguh dalam akun Instagramnya, Kamis, 24 Desember 2020 kamarin.

Baca Juga: Cuci Gudang Akhir Tahun! Daftar Harga Hp 1 Jutaan

"Bapak Presiden @jokowi menyampaikan dua pesan. Pertama, kita harus fokus pada 5+5 destinasi super-prioritas, lima super-prioritas yang menyusul. Perintah beliau untuk pastikan seluruh aspek dari destinasi tersebut bisa dikemas dengan baik, mulai dari tari-tariannya, kuliner, fashion, kriya, dan sebagainya," tulisnya.

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah