Kemenkes: 169.124 Orang Warga Cianjur Terkena Dampak Akibat Gempa

- 22 November 2022, 14:46 WIB
Bantuan untuk para Korban Gempa Cianjur
Bantuan untuk para Korban Gempa Cianjur /dok. BIN

MEDIA PAKUAN - Bencana alam gempa bumi terjadi pada Senin, 21 November 2022 di Cianjur dan sekitarnya.

Pusat gempa terjadi di arah barat daya kabupaten Cianjur, dengan kedalaman 10 km dari permukaan bumi.

Selain itu, gempa dengan magnitudo 5,6 ini berpotensi adanya gempa bumi susulan yang akan terjadi.

Baca Juga: Divisi Humas Mabes Polri : Polri Bantu Penanganan Gempa Terjadi di Cianjur: Kerahkan Brimob Evaluasi Korban

Meskipun demikian, gempa bumi yang terjadi ini tidak berpotensi tsunami hal ini disampaikan oleh Badan Meteorologi klimatologi dan Geofisika (BMKG).

Gempa ini terjadi sekitar pukul 13.21 siang WIB dengan durasi 10-15 detik, akibatnya banyak korban karena gempa tersebut.

BMKG juga mencatat sekitar 90 gempa susulan terjadi, setelah gempa pertama terjadi pada Senin siang 21 November 2022.

Gempa ini mengakibatkan rusaknya rumah warga serta insfratruktur masyarakat yang ada di sana, sehingga masyarakat harus mengungsi ke tempat posko pengungsian.

Baca Juga: 3 Alternatif Cara Cek Penerima BSU 2022 Rp600.000, Bisa Klaim BLT BPJS Ketenagakerjaan dari Kemnaker

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x