Aksi Solidaritas Palestina Semakin Meluas, 8 Negara Memulangkan Diplomat Israel ke Tel Aviv

- 6 November 2023, 09:58 WIB
Demonstrasi terhadap PM Israel Benjamin Netanyahu.
Demonstrasi terhadap PM Israel Benjamin Netanyahu. /

MEDIA PAKUAN - Memasuki pekan kelima pertempuran antara Hamas dan Israel, Militer Israel terus mengempur Jalur Gaza tak hentinya.

Aksi kebrutalan Israel, menuai reaksi dari negara-negara solidaritas Palestina, banyak negara di dunia yang mengencam hingga memutuskan hubungan diplomatik dengan Israel.

Berikut sejumlah negara di dunia yang memutuskan hubungan diplomatik dengan Israel hingga memulangkan diplomat mereka ke Tel Aviv.

1. Bolivia

Negara ini telah memutuskan hubungan dengan Israel pada 1 November 2023.

Alasan : " Kami menuntut diakhiri serangan ke Gaza, sejauh ini agresi Israel telah merengut ribuan nyawa warga sipil dan menyebabkan pengungsian paksa warga Palestina" Ucap Menteri Kepresidenan Bolivia, Maria Nela Prada.

Baca Juga: Jelang Piala Dunia U-17, Mabes Polri Kerahkan 13.251 Personil: Didukung 4 Polda di Indonesia

2. Kolombia

Presiden Kolombia, mengibaratkan Israel sebagai kebengisan Nazi era baru, Mereka tidak ingat dengan Nazi dan tindakan agresi itu dengan kamp konsentrasi Auschwitz yang jadi sejarah kelam masyarakat Yahudi.

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x