Tarawih di Masjid Syekh Azlin Untuk Pertama Kali, Warga Gaza Berterima Kasih Hingga Doakan Putra Ridwan Kamil

- 3 April 2023, 12:11 WIB
Potret Masjid Syekh Azlin Gaza, Palestina
Potret Masjid Syekh Azlin Gaza, Palestina /Instagram @ridwankamil

Selain berterima kasih, melalui laman komentar akun Instagram Ridwan Kamil, yang diwakili oleh @sheraze_aliya_gaza, ia juga mendoakan masyarakat Indonesia.

Terkhusus untuk putra Ridwan Kamil, Eril yang telah meninggal dunia di tahun lalu.

"@ridwankamil As salam aleikum, it's not only a magnificent creation, but also a refuge for us, shukran for your plans have made this Masjid, we must mention the beautiful prayers rooms, a library, a Quran study room, and clinic (this which is exceptional) in different level. Thank you so much for doing all this for us and to the Indonesian people, our prayers are for you all and for Emmeril for whom our prayers will be a window on Jannah. May Allah (AJ) protect you all," komentar @sheraze_aliya_gaza.

"@ridwankamil Assalamu'alaikum, ini bukan hanya ciptaan yang luar biasa, tapi juga tempat berlindung bagi kami, syukran untuk rencana Anda yang telah membuat Masjid ini, kita harus menyebutkan ruang sholat yang indah, perpustakaan, ruang belajar Al-Quran, dan klinik (yang luar biasa ini) di tingkat yang berbeda. Terima kasih banyak telah melakukan semua ini untuk kami dan masyarakat Indonesia, doa kami untuk kalian semua dan untuk Emmeril yang doa-doa kami akan menjadi jendela Jannah. Semoga Allah (AJ) melindungi kalian semua," komentar @sheraze_aliya_gaza.***

 

 

Halaman:

Editor: Pena Destaviani

Sumber: Instagram @ridwankamil


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah