Inilah Spesifikasi Hp POCO X3 NFC 'Si Juara Mid-Range' yang Segera Liris di Bulan Ini!

- 10 Oktober 2020, 14:08 WIB
Poco X3 yang akan diluncurkan di Indonesia pada Kamis, 15 Oktober 2020.
Poco X3 yang akan diluncurkan di Indonesia pada Kamis, 15 Oktober 2020. /Poco.com

MEDIA PAKUAN - Perusahaan Poco akhirnya mengenalkan ponsel terbarunya, yakni POCO X3 NFC.

Hp keluaran POCO terbarunya ini, mendapatkan gelar smartphone mid-range terbaik di masa mendatang.

Hak tersebut dikarenakan harga terjangkau bisa memiliki kualitas dan performa luar biasa.

Baca Juga: Spesifikasi Tangguh Hanya Satu Jutaan! Inilah Daftar Harga Hp Infinix Terbaru Bulan Oktober 2020

Berikut inilah penjelasan lengkap tentang POCO X3 NFC.

• Layar

Layar akan terlihat lebih lebar dan luas karena didukung oleh 6,7" dengan resolusi FHD+ 2400x1080p dan aspek layar sebesar 91,51%.

Didukung dengan refresh rate 120hz yang memungkinkan layar ponsel anda akan bekerja lebih gesit dan responsif ketika bermain game.

Baca Juga: Kolaborasi Qualcomm dan Asus Ciptakan Hp Gaming yang Luar Biasa Canggihnya

Halaman:

Editor: Ahmad R

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x