Bagaikan Membalikkan Telapak Tangan, Ternyata BSU Tahap 8 Bisa Cair dengan Mudah untuk 3 Kategori Ini Saja

- 15 November 2022, 21:17 WIB
ilustrasi - Bagaikan Membalikkan Telapak Tangan, Ternyata BSU Tahap 8 Bisa Cair dengan Mudah untuk 3 Kategori Ini Saja
ilustrasi - Bagaikan Membalikkan Telapak Tangan, Ternyata BSU Tahap 8 Bisa Cair dengan Mudah untuk 3 Kategori Ini Saja / PIXABAY/@Ekoanug

1. Telah ditetapkan sebagai penerima BSU 2022 melalui PT Pos Indonesia

2. Belum pernah mendapatkan BSU 2022 lewat rekening bank Himbara (BTN, BRI, BNI, dan Mandiri)

3. Telah mendapatkan QR Code atau kode QR dari aplikasi PosPay.

Baca Juga: Cara Klaim BSU Tahap 8 Rp600.000 yang Cair November 2022, Cukup Login Aplikasi Pospay dan Hindari Lakukan Ini

Sebelumnya, masyarakat harus mengisi data diri terlebih dahulu melalui aplikasi PosPay agar dapat mencairkan BLT BSU 2022 Rp600.000.

Masyarakat juga harus memiliki QR Code dari aplikasi PosPay untuk mencairkan BLT BSU 2022 di Kantor Pos.

Nantinya data tersebut akan diverifikasi dan divalidasi agar sesuai dengan data penerima BSU 2022.

Berikut ini cara mendapatkan QR Code melalui aplikasi Pospay agar dapat mencairkan BLT BSU 2022:

Baca Juga: Cara Cek Penerima BSU Tahap 8 Melalui Aplikasi PosPay agar Bisa Cairkan BLT Kemnaker Rp600.000 di Kantor Pos

1. Unduh aplikasi PosPay di Play Store

Halaman:

Editor: Holis Sindy Sauri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah