Lowongan Kerja Jadi TKI Arab Saudi, Berikut Formasi yang Dibuka dan Besaran Gajinya

- 29 Maret 2022, 04:30 WIB
ilustrasi/Mau Jadi TKI di Arab Saudi? Ketahuilah Berikut Rincian Lowongan Kerja yang Tersedia dan Besaran Gajinya
ilustrasi/Mau Jadi TKI di Arab Saudi? Ketahuilah Berikut Rincian Lowongan Kerja yang Tersedia dan Besaran Gajinya /

MEDIA PAKUAN - Pekerjaan menjadi Tenaga Kerja Indonesia (TKI) di Arab Saudi, ternyata masih banyak digandrungi oleh sebagian masyarakat tanah air yqng mencari lowongan kerja.

Pada lowongan kerja menjadi TKI Arab Saudi masih banyak yang mencarinya disebabkan gajinya cukup besar, daripada di Indonesia.

Penghasilan jadi TKI Arab Saudi cukup besar dikarenakan dikarenakan kurs uang riyal lebih tinggi daripada dengan di Tanah Air.

Selain itu juga, perekonomian Arab Saudi sangat maju sehingga tidak heran para TKI dibayar cukup tinggi.

Baca Juga: Rekrutmen Akpol Bintara 2022 Terbaru Dibuka, Berikut Kriteria Peserta yang Harus Dipenuhi

Baca Juga: Trauma! 5 Zodiak Ini Akan Menutup Hati Karena Takut Disakiti

Berdasarkan informasi yang dikutip Media Pakuan dari kanal Youtube Fery Eric pada Minggu, 20 Maret 2022, salah satu TKI memberitahukan adanya lowongan kerja di Arab Saudi.

Lowongan kerja pertama yang diberitahukan TKI itu yakni kerja di toko bunga dengan gaji 3500 riyal atau setara dengan Rp13 juta, bagi yang sudah punya kamar.

Namun apabila belum mempunyai kamar itu gajinya 3000 riyal atau Rp11 juta, karena 500 riyalnya untuk disewakan kamar.

Halaman:

Editor: Hanif Nasution

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x