BTS Begitu Emosional & Cemas di Album BE, Begini Alasannya

- 20 November 2020, 05:35 WIB
Album "BE" BTS
Album "BE" BTS /@bts_bighit/Twitter/

MEDIA PAKUAN - BTS merasakan perasaan yang begitu emosional dan cemas dalam album terbaru mereka, BE.

BE rencananya akan dirilis pada hari ini, 20 November 2020.

Ada alasan tersendiri di balik berbagai perasaan yang dialami para member BTS, mulai dari emosional hingga cemas, yang kabarnya akan disampaikan melalui album "BE" ini.

Baca Juga: V BTS Berikan Reaksi Mengharukan Saat Ia Lakukan Kesalahan, Bikin Hati ARMY Meleleh!

Penggemar akan mengetahui lebih lengkap setelah album tersebut dirilis.

BTS telah memulai debut mereka lewat lagu "No More Dream" yang termasuk dalam mini album berjudul "2 Cool 4 School" pada 12 Juni 2013.

Lahir dari agensi yang kecil, awalnya grup yang beranggotakan Jin, Suga, J-Hope, RM, Jimin, V, dan Jungkook ini sering diremehkan oleh publik.

Tapi berkat perjuangan mereka yang keras, BTS kini mampu menjelma sebagai salah satu grup KPop tersukses di dunia.

Banyak prestasi yang telah mereka raih dan rekor yang telah dipecahkan.

Halaman:

Editor: Siti Andini

Sumber: Koreaboo


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x