8 Cara Simpel Kurangi Keriput pada Wajah, Patut Dicoba!

- 15 November 2020, 10:49 WIB
Cara mengurangi kerutan di wajah
Cara mengurangi kerutan di wajah /pexels.com/@arcanjosaddi/

•Kenakan tabir surya spektrum luas

•Kenakan pakaian pelindung matahari (lengan panjang dan celana)

• Jangan merokok

• Gunakan pelembab

Namun, Anda tidak perlu khawatir. Ada beberapa cara menghilangkan kerutan di wajah secara alami dan mudah untuk dilakukan.

1. Tidur telentang

Ketika Anda tidur dalam posisi tertentu pada malam hari, hal itu akan menyebabkan terbentuknya "garis tidur" atau kerutan yang terukir di lapisan atas kulit dan tidak memudar begitu Anda bangun. 

Tidur dengan posisi miring dapat menyebabkan kerutan di pipi dan dagu, sementara tidur menghadap ke bawah akan membuat alis berkerut. Jadi, tidur telentang tidak akan membuat kulit wajah Anda menjadi keriput dan tidak akan membentuk garis keriput pada wajah Anda.

Baca Juga: Inilah 12 Rangking Zodiak Cewek yang Paling Kalem sampai Judes Tingkat Dewa

Baca Juga: Ramalan 12 Zodiak Cinta Besok 15 November 2020, Gemini jangan Terjebak Masa Lalu

Halaman:

Editor: Siti Andini

Sumber: WebMD


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah