Tak Dimakan Karena Pait, Begini Resep Membuat Kripik dari Kulit Mangga

- 5 November 2020, 09:19 WIB
Buah mangga selain digemari untuk dikonsumsi, ternyata bermanfaat bagi masalah perncernaan.
Buah mangga selain digemari untuk dikonsumsi, ternyata bermanfaat bagi masalah perncernaan. /pixabay.com/liwanchun

MEDIA PAKUAN - Memasuki bulan November Mangga merupakan salah satu jenis buah yang banyak ditemukan di Indonesia.

Musim Mangga terjadi pada bulan Agustus hingga November, dimana pada bulan tersebut masih lebat-lebatnya.

Namun, limbah kulit mangga seringkali menumpuk dan menimbulkan masalah lingkungan.

Baca Juga: Tertinggal Skor 2-1 dari Leipzig, PSG Murka hingga Terpaksa Bermain 9 Orang

Awalnya, Mangga berasal dari daerah di sekitar perbatasan India dengan Burma, dan kini telah menyebar ke Asia Tenggara kurang lebih sejak 1500 tahun silam.

Buah ini dikenal juga dalam berbagai bahasa daerah, seperti pelem atau poh.

Buah mangga termasuk dalam golongan buah rendah kalori. Satu buah mangga, hanya mengandung sekitar 100 – 110 kalori.

Baca Juga: Mendikbud Beri Kelonggaran Daerah Zona Hijau dan Kuning untuk KBM Tatap Muka

Kendati demikian, buah ini kaya akan antioksidan (polifenol dan beta karoten), serta sejumlah nutrisi lain yang bermanfaat bagi kesehatan.

Halaman:

Editor: Adi Ramadhan

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x