Mengapa Wanita Mudah Stres di Bandingkan Pria

- 27 Agustus 2020, 13:55 WIB
Ilustrasi seorang istri dengan tanggung jawab yang banyak
Ilustrasi seorang istri dengan tanggung jawab yang banyak /Popi Siti Sopiah/

MEDIA PAKUAN - Wanita dikatakan dua kali lebih mudah menderita depresi daripada pria.

Salah satu faktor yang diyakini berperan meningkatkan risiko ini adalah perubahan hormonal.

Baca Juga: Siomay Priangan dan Siomay Tiongkok Sama tapi Tak Serupa

Beratnya keluhan akan bergantung pada tingkat depresi yang terjadi.

Biasanya gejala yang ditimbulkan beragam dari mulai rasa sedih, kehilangan minat dan semangat.

Bahkan hingga munculnya keinginan bunuh diri.
Ini Alasan Wanita Lebih Mudah Alami Depresi.

Baca Juga: Cegah Terpapar Covid-19, Ratusan PNS dan Pejabat Sukabumi di Ambil Swab.

Alasan biologis

Perubahan kadar hormon, seperti estrogen dan progesteron, bisa memengaruhi bagian sistem saraf yang berhubungan dengan suasana hati.

Halaman:

Editor: Ahmad R

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x