Kuasa Hukum Anak Vincent Pompies Ungkap Bamyak Fakta usai Jalani BAP

- 27 Februari 2024, 11:55 WIB
Kuasa Hukum Anak Vincent Pompies Ungkap Bamyak Fakta usai Jalani BAP
Kuasa Hukum Anak Vincent Pompies Ungkap Bamyak Fakta usai Jalani BAP /Kolase Instagram

MEDIAPAKUAN- Anak dari artis menjadi sorotan setelah terlibat dalam kasus perundangan Geng Tai hang terjadi di Binus School Serpong.

Anak Vincent Pompies baru saja menjalani BAP sebagai saksi pada kasus tersebut. Pasalnya anak Vincent masuk ke dalam anggota geng di sekolah internasional tersebut

Kuasa hukum keluarga yaitu suami dari jesicca Milla yakni Yakub Hasibuan menemukan fakta fakta yang baru terungkap sekarang.

"Agar situasinya jadi jelas ya karena setelah saya mendampingi terlapor BAP ada banyak fakta-fakta baru yang bermunculan," jelas Yakub Hasibuan kepada InsertLive.

Baca Juga: Jadi Sorotan Publik Usai Tersebar Kasus Bullying yang Melibatkan Anak Vincent Rompies,Inilah Biaya SMA BINUS

"Saya nggak bisa cerita banyak di sini. Tapi yang disampaikan sana-sini tuh banyak yang berbeda. Hanya saja yang jelas adalah orang itu (saksi terlapor anak) dimintakan untuk mundur. Itu yang sangat kami sayangkan sebetulnya," lanjut Yakub Hasibuan.

Tepat dugaan aksi dari adanya perundungan yang di lakukan Geng ini merupakan salah satu syarat menjadi anggota tersebut, Yakub Hasibuan tidak bisa bicara banyak

"Itu sudah materi perkara, ya saya nggak bisa (menjelaskan) ke sana. Tinggal menunggu saja keterangan dari pihak berwenang," jawab Yakub Hasibuan.

Kini pihak keluarga berharap masalah cepat selesai dan anak Vincent Rompies bisa kembali menimba ilmu sesuai kebutuhannya.

Baca Juga: Viral Anak Vincent Rompies Ikut Terlibat Kasus Bullying di SMA Binus Serpong

Maka dari itu, Yakub Hasibuan mengatur pertemuan dengan pihak sekolah dan dihadiri oleh perwakilan Kemendikbud dari PPPA untuk memperjuangkan hak pendidikan anak Vincent Rompies.

"Tentu (berjuang untuk hak pendidikannya), bayangin saja dari kelas 10 sampai kelas 12, minggu depannya ujian, mau ada ujian akhir, terus anak ini sudah diterima di sebuah perguruan tinggi juga," tambahnya.

"Memang sampai sekarang belum (bertemu pihak sekolah). Namun kita minta segera untuk ada pertemuan ya dan mungkin harusnya dihadiri oleh pihak Kemendikbud juga, serta PPPA juga, agar situasinya jadi jelas ya," pungkasnya.***

Editor: Popi Siti Sopiah

Sumber: Insert Infotainment


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x