Gigit Jari! Juventus Larang Paul Pogba Hadiri Final Piala Dunia 2022 Qatar: Batal Nonton Prancis vs Argentina

- 17 Desember 2022, 18:55 WIB
Paul Pogba tak bisa saksikan final Argentina melawan Prancis  di Piala Dunia 2022.
Paul Pogba tak bisa saksikan final Argentina melawan Prancis di Piala Dunia 2022. /Twitter/@paulpogba/
 


MEDIA PAKUAN - Juventus melarang keras Paul Pogba untuk menghadiri laga final Piala Dunia 2022 di Qatar.

Laga final Piala Dunia edisi 2022 ini, menghadirkan Timnas Prancis melawan Timnas Argentina.

Paul Pogba yang sejatinya berkebangsaan Prancis, tentu tak ingin melewatkan laga panas ini. 
 
Dua terpaksa gigit jari tidak bisa menonton laga final kedua timnas tersebut
 
Baca Juga: Biodata Kim Soo Hyun Aktor Asal Korea Selatan dengan Bayaran Termahal

Paul Pogba berharap bisa menyaksikan secara langsung kompetisi yang berjalan empat tahun sekali tersebut.

Namun, ia sedang menjalani proses pemulihan dari cedera yang menimpanya.

Saat ini, Pogba menjadi pemain yang membela klub Serie A, yakni Juventus.
 
Baca Juga: Biodata Lengkap Park Hyung-Sik Aktor Asal Korea Selatan: Umur, Instagram hingga Drama yang Dibintangi

Juventus sendiri melarang kepada Pogba untuk menghadiri laga final Timnas Prancis di Qatar nanti.

Pihak klub tidak ingin memaksakan dan membuat proses pemulihannya tidak sesuai jadwal yang tertera.

Paul Pogba diharapkan bisa pulih dan menjalani laga kembali sesuai dengan jadwal yang ditetapkan.
 
Baca Juga: Tak Mau Kehilangan Pemain Emas, Borussia Dortmund Pertahankan Youssoufa Moukoko: Hengkang Jude Bellingham

Selain Paul Pogba, ada beberapa pemain juga yang dilarang untuk menghadiri laga final negaranya.

Karim Benzema juga menjadi pemain yang dibawa Didier Deschamps ke Qatar, namun ia terpaksa harus kembali ke Spanyol untuk menjalani proses pemulihan.***



Editor: Ahmad R

Sumber: Sport Mole


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x