Inggris Melaju Ke Perempat final Southgate: Kami Tidak Puas

- 4 Juli 2021, 12:55 WIB
Laga terakhir perempat final Euro 2020. Inggris berhasil menumbangkan Ukraina.
Laga terakhir perempat final Euro 2020. Inggris berhasil menumbangkan Ukraina. /ETTORE FERRARI/Pool via REUTERS

MEDIA PAKUAN - Timnas Inggris di pastikan lolos setelah membantai Ukraina dengan skor telak 4-0 pada semifinal Euro 2020, Minggu 4 Juli 2021 di Roma.

Kemenangan tersebut tidak membuat pelatih inggris Gareth Southgate untuk cepat puas.

seperti dikutip dari sky sport"Kami tidak puas...bahkan sebelum akhir pertandingan, saya memikirkan tantangan berikutnya. Kami belum pernah ke final Kejuaraan Eropa. Ini adalah kesempatan lain untuk membuat sejarah."ujar Southgate.

Baca Juga: Reaksi Tak Terduga Kalina Ocktaranny Usai Vicky Prasetyo Pamer Kemesraan dengan Ayu Aulia

Namun,Southgate juga memberikan semangat pada pemain-pemain Inggris karena telah meraih peluang lolos ke semifinal Euro 2020.

Tetapi Southgate juga menantang para asuhan nya untuk melangkah lebih jauh lagi.

Saat menyingkirkan Ukraina Harry Kane mampu jadi super star dengan mencetak dua gol,dan dua ladi di cetak oleh Harry Maguire dan pemain pengganti Jordan Henderson.

Setelah drama mengalahkan Jerman di Wembley yang penuh ketegangan pada Selasa malam.

Baca Juga: Uruguay vs Colombia, Hasil Pertandingan Imbang, Ditentukan Oleh Babak Adu Pinalti

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah

Sumber: Sky News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah