Menparekraf Sandiaga Uno Akan Sulap Pantai Nongsa Jadi Wisata Berbasis Alam

- 23 Januari 2021, 21:24 WIB
Menparekraf Sandiaga Uno (paling kiri), menerima penjelasan tentang kesiapan kawasan wisata di pulau Bintan, Kepri, untuk menerapkan konsep travel buble.
Menparekraf Sandiaga Uno (paling kiri), menerima penjelasan tentang kesiapan kawasan wisata di pulau Bintan, Kepri, untuk menerapkan konsep travel buble. /Foto: Instagram/@sandiuno/Humas Kemenparekraf/

Baca Juga: Berkunjung Ke Pulau Bintan, Begini Tanggapan Sandiaga Uno Tentang Protokol Kesehatan

Menparekraf yang menjabat dari 23 Desember 2020  itu juga memastikan, programnya dapat menciptakan banyak lapangan pekerjaan, terutama untuk masyarakat sekitar.

"Kita pastikan lapangan kerja akan banyak tercipta untuk masyarakat sekitar," katanya.

Terakhir, Sandi mengungkapkan bahwa program tersebut tak luput dari kolaborasinya dengan Wali Kota Batam.

"Sukses Pak Rudi, Walikota Batam. Kita kolaborasi untuk kebangkitan pariwisata dan ekonomi kreatif Indonesia," ungkapnya.***

 

Halaman:

Editor: Hanif Nasution

Sumber: @sandiuno


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah