Hasil Terbaru Quick Count Pilkada Samarinda pada 13 Desember 2020: Persaingan Ketat 3 Pasangan

- 13 Desember 2020, 09:17 WIB
Ilustrasi Pilkada 2020.
Ilustrasi Pilkada 2020. /Media Pakuan/



MEDIA PAKUAN - Hasil terbaru dari quick count sementara Pilkada Samarinda pada 13 Desember 2020, ke tiga pasangan masih bersaing ketat memperebutkan posisi teratas.

Pada Pilkada Samarinda 2020 ini, suara yang baru masuk sekitar 68,35 % suara dari 1341 dari 1962 Tempat Pemungutan Suara (TPS).

Saat ini yang memimpin yaitu pasangan nomor 2 Andi-Rusmadi dengan 69.859 suara dari 1341 TPS.

Baca Juga: Unggul Quick Count Pilkada Medan 2020, Begini Postingan Bobby Nasution

Hampir menyusul, ada pasangan nomor 3 Zairin-Sarwono yang mendapatkan 65.513 suara dengan presentase 33,9 %.

Berbeda 3 %, ada pasangan nomor 1 Barkati-Darlis yang hanya memperoleh 57.929 suara dengan presentase 30 %.

Hasil terbaru dari quick count sementara dari Pilkada Samarinda 2020 itu diambil dari situs resmi KPU, dengan cara berikut ini:

Baca Juga: Update! Real Count Pilkada Serang Banten 2020: Chasanah-Pandji Sementara Unggul dengan Peroleh 64,0%

Hasil quick count Pilkada samarinda 2020 tersebut, berdasarkan hasil dari situs resmi KPU, dengan cara berikut ini:

1. Buka laman infopemilu.kpu.go.id

2. klik Menu Pilkada 2020, lalu klik Menu Hasil

Baca Juga: Hasil Quick Count Sementara Pilkada Palu, 13 Desember 2020: Hadianto-Reny Masih Memimpin

3. Jika sudah masuk, Menu Hasil akan terlihat peta daerah pemilihan

4. Klik Menu Tampilkan Filter

5. Pilih Menu Pemilihan Bupati/Walikota atau Pemilihan Gubernur

Baca Juga: Penasaran dengan Hasil Real Count Pilkada Serentak 2020 ? Coba Login Link infopemilu.kpu.go.id

6. Pilih Provinsi lokasi Pilkada

7. Setelah itu akan tampil informasi hasil cepat dari setiap pilkada di provinsi

8. Hasil hitung cepat Pilkada 2020 disajikan dalam bentuk diagram lingkaran dan disertai info jumlah TPS yang sudah menyelesaikan penghitungan suara.***

Editor: Adi Ramadhan

Sumber: KPU


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x