BMKG Potensi Hujan Guyur di Jawa Barat, Kamis 13 Juni 2024: Cianjur, Bogor, Sukabumi, Siaga Payung!

- 13 Juni 2024, 07:04 WIB
Ilustrasi hujan di Sukabumi, Bogor dan Cianjur
Ilustrasi hujan di Sukabumi, Bogor dan Cianjur /Antara/Jessica Wuysang/

Malam hari (19.00 – 01.00 WIB) :

Cerah hingga cerah berawan,
Berpotensi hujan ringan hingga sedang pada skala lokal dan durasi singkat di sebagian wilayah Kab Garut, Kab dan Kota Tasikmalaya, Kab Ciamis, Kota Banjar dan Kab Pangandaran

Dini Hari (01.00 – 07.00 WIB) :
Cerah hingga cerah berawan.

Suhu Udara : 18 – 35 °C

Kelembapan Udara : 55 – 95 %

Angin : Timur - Tenggara, 05 - 40 km/jam.

Halaman:

Editor: Ahmad R

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah