Pemprov Jabar Buka Lapangan Pekerjaan untuk Puskesmas

- 28 Januari 2021, 21:26 WIB
Ridwan Kamil saat memaparkan wabah covid-19,tidak mempengaruhi laju ekonomi Jabar
Ridwan Kamil saat memaparkan wabah covid-19,tidak mempengaruhi laju ekonomi Jabar /

Baca Juga: Mau Menikah dengan Gadis Desa? Ini Pekerjaan yang Disiapkan Kang Emil

Kang Emil juga mengatakan, telah melakukan kolaborasi dengan Center for Indonesia's Strategic Development Initiatives (CISDI) dan Tim Puskesmas Terpadu dan Juara (PUSPA).

"Pemerintah Provinsi Jawa Barat melalui Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat dan CISDI mengundang anda yang berlatarbelakang bidang kesehatan untuk bergabung bersama Tim PUSPA (Puskesmas Terpadu dan Juara), sebuah program inisiatif @pemprovjabar dan @CISDI_ID untuk perkuat puskesmas dalam respon Covid-19.

Tim PUSPA akan fokus pada peningkatan deteksi dan lacak kasus, edukasi 3M, kesiapan vaksinasi dan penyediaan layanan esensial di puskesmas," katanya.

Adapun link informasi mengenai persyaratan dan proses seleksi dapat diakses melalui tautan https://jabarprov.go.id/puspa/.

Baca Juga: Jangan Biarkan Kesempatan ini! Ratusan Lowongan Pekerjaan Tenaga Kesehatan di Jawa Barat, Cek Persyaratannya

Terakhir, Kang Emil mengajak warga untuk mengatasi pandemi dari Puskesmas dengan bersama-sama."Mari kita bersama-sama 'Selesaikan Pandemi dari Puskesmas!' ", pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Hanif Nasution

Sumber: @ridwankamil


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x