Inilah 5 Tempat Kuliner Sukabumi yang Wajib Anda Coba dan Kunjugi

- 22 Oktober 2020, 09:41 WIB
Piscok Cakra
Piscok Cakra /Instagram/@siimel_melda

2. Bandros Ata

Untuk kalian para pemburu kuliner jangan lupa mampir di bandros ata.

Bandros ini memiliki cita rasa yang manis, tekstur yang lembut dan lezat membuat makanan ini menjadi primadona.

Berlokasi di Jl. Gudang, Kebonjati, Kec. Cikole, Kota Sukabumi tempat ini sangat ramai dipemuhi ketika malam.

Baca Juga: Ramalan Mingguan 3 Zodiak ini, Bernasib Menyedihkan Berhati-hati dalam Perkataan

3. Bubur Ayam Bunut

Rekomendasi yang bagus saat anda pergi ke Sukabumi harus mencicipi bubur ayam bunut.

Berbeda dengan kebanyakan bubur lainnya, olahan nasi ini bisa dimakan kapan saja.

Dan kuliner ini sangat cocok terkenal di Kota Sukabumi.

Baca Juga: Ramalan Mingguan 3 Zodiak ini, Bernasib Menyedihkan Berhati-hati dalam Perkataan

Halaman:

Editor: Adi Ramadhan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah