Jangan Lupa Dokumen Dibawa! Apa Saja Harus Dibawa Saat Melakukan Pencairan PKH 2023: Semua di Kantor Pos

- 12 Maret 2023, 20:05 WIB
Ilustrasi. Info PKH hari ini, 5 Maret 2023, pencairan PKH 2023 tahap 1 kapan cair Jawa Tengah. *
Ilustrasi. Info PKH hari ini, 5 Maret 2023, pencairan PKH 2023 tahap 1 kapan cair Jawa Tengah. * /PORTAL PURWOKERTO /IG Sahabat UMKM

Baca Juga: Dihadiri Artis Tanah Air Ternama, Ini Konser Black Pink Digelar di Indonesia: Konser Pertama Kali

Jika sudah pasti masyarakat terdaftar sebagai penerima bansos PKH 2023, masyarakat bisa mencairkan bantuan tersebut melalui bank Himbara dan kantor pos.

Adapun dokumen-dokumen yang harus dibawa saat melakukan pencarian bansos PKH 2023 adalah sebagai berikut:

- Pastikan Anda menerima surat pemberitahuan tentang pembayaran bansos PKH.

- Datang ke Kantor Pos pada waktu yang ditentukan.

 

Baca Juga: Sah! Pesinetron Shinta Bachir Resmi Dipersunting Indra Kristianto: Gunakan Konsep Khas Yogyakarta

- Membawa KTP dan KK serta surat pemberitahuan atau undangan yang diterima.

- Pengambilan dana tidak dapat diwakilkan, sehingga KPM harus datang atas namanya sendiri.

Halaman:

Editor: Ahmad R

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x