Cara Cek Nama Penerima PKH Tahap 4 yang Cair Awal Desember 2022, Cukup Login cekbansos.kemensos.go.id

- 2 Desember 2022, 10:00 WIB
ilustrasi  cek nama penerima PKH tahap 4 yang cair awal Desember 2022 kepada para Keluarga Penerima Manfaat atau KPM
ilustrasi cek nama penerima PKH tahap 4 yang cair awal Desember 2022 kepada para Keluarga Penerima Manfaat atau KPM /Pixabay/

MEDIA PAKUAN - Terdapat cara untuk cek nama penerima PKH tahap 4 yang cair awal Desember 2022 kepada para Keluarga Penerima Manfaat atau KPM.

Maka dari itu KPM cukup login ke situs cekbansos.kemensos.go.id untuk cek nama penerima PKH tahap 4 di awal Desember 2022.

Adanya program PKH tahap 4 Desember 2022 ini diharapkan bisa membantu masyarakat dalam segi perekonomiannya.

Perlu diketahui, PKH tahap 4 Desember 2022 merupakan program dari Kementerian Sosial (Kemensos) yang disalurkan kepada KPM yang berhak.

Baca Juga: Ketahuilah Cara Cek Nama Penerima dan Jadwal Pencairan BPNT, PKH dan Juga BLT BBM Desember 2022.

 

Bagi masyarakat penerima program keluarga harapan (PKH) akan mendapatkan dana dengan sebesar Rp750.000, pada bulan Desember.

Sebagai penerima bansos PKH 4 pada bulan Desember yang akan mendatang anda terdata terlebih dahulu di DTKS kemensos.

Jika telah terdaftar maka anda bisa cairkan PKH tahap 4 Desember 2022 dengan senilai Rp750.000, namun dengan memenuhi persyaratan terlebih dahulu.

Anda juga bisa memeriksa melalui hp anda dengan melogin cekbansos.kemensos.go.id. pada bulan Desember.

Baca Juga: Syarat dan Cara Cek Penerima BLT PKH Kategori Lansia yang Bisa Cair Secara Online di cekbansos.kemensos.go.id

• Buka aplikasi browser, lalu ketik situs cekbansos.kemensos.go.id. Dan buka.

• Setelah situs terbuka, masukkan wilayah penerima bansos, seperti provinsi, kabupaten/kota, kecamatan, dan desa.

• Kemudian masukan nama PM (Penerima Manfaat).

• Masukkan kode huruf yang tertera kemudian klik 'Cari Data'.

• Tunggu sistem yang sedatang cari data.

• Sistem akan mencari data anda yang baru saja di input.

Baca Juga: PKH Tahap 4 Masih Cair hingga Hari Ini, Inilah Tutorial Cara Cek Penerima via cekbansos.kemensos.go.id Lengkap

Untuk penyaluran bantuan bansos PKH ini juga ada kategori sebagai penerima bantuan pada bulan Desember.

Bantuan PKH ini berbeda-beda kategorinya sebagai berikut akan dijelaskan dibawah ini.

• Untuk ibu hamil atau nifas akan menerima dengan senilai Rp750.000, per-tahap.

• Anak kecil atau usia dini dengan senilai Rp750.000, per-tahap.

• Anak SD akan menerima dengan sebesar Rp225.000, per-tahap.

• Anak SMP akan menerima dengan sebesar Rp375.000, per-tahap.

• Anak SMA akan menerima dengan sebesar Rp500.000, per-tahap.

• Lanjut usia akan menerima dengan sebesar Rp600.000, per-tahap.

• Penyandang disabilitas akan menerima dengan sebesar Rp600.000, per-tahap.

Demikianlah cara pengecekan bansos PKH tahap 4 pada bulan Desember yang akan mendatang dengan melalui situs cekbansos.kemensos.go.id.***

Editor: Holis Sindy Sauri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x