Masih Bingung? Inilah Cara Mudah dan Cepat Cek Penerima BSU Tahap 5 yang Cairk Oktober 2022 Rp600.000

- 14 Oktober 2022, 11:00 WIB
BLT Subsidi Gaji 2021 yang sedang ditransfer dan cara cek apakah karyawan dapat BSU Rp 1 juta atau tidak di link BPJS Ketenagakerjaan.
BLT Subsidi Gaji 2021 yang sedang ditransfer dan cara cek apakah karyawan dapat BSU Rp 1 juta atau tidak di link BPJS Ketenagakerjaan. /Pixabay/Ekoanug

MEDIA PAKUAN - Terdapat cara mudah dan cepat untuk cek penerima Bantuan Subsidi Upah (BSU) tahap 5 yang cair Oktober 2022.

BSU tahap 5 Oktober 2022 disalurkan kepada pekerja atau buruh oleh Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker).

Pekerja atau buruh yang mendapatkan BSU tahap 5 Oktober 2022 nantinya akan mendapatkan BLT Subsidi Gaji sebesar Rp600.000.

Untuk penyaluran BLT Subsidi Gaji, pemerintah sudah mengalokasikan dana sebesar Rp9,6 triliun.

Baca Juga: Cek BSU 2022, Berikut Cara Mengetahui Penerima Rp600 ribu Tahap 5 di kemnaker.go.id

Nantinya jika semua persiapan sudah selesai, Kemnaker akan mencairkan BSU kepada pekerja melalui Bank Himbara dan Pos Indonesia.

Maka bagi kalian yang ingin tahun dapat atau tidaknya, bisa dilakukan secara online melalui situs kemnaker.go.id. Simak berikut ini caranya:

1. Login situs kemnaker.go.id.

2. Jika belum punya akun, lakukan pendaftaran terlebih dahulu.

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah

Sumber: Kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x