Segera Cair, Berikut Cara Cek Penerima BLT BBM Rp600

- 6 September 2022, 06:21 WIB
Ilustrasi/ ini cara cek penerima BLT BBM senilai Rp 600 ribu.
Ilustrasi/ ini cara cek penerima BLT BBM senilai Rp 600 ribu. /Pixabay



MEDIA PAKUAN - Pemerintah melalui Kementerian Sosial (Kemensos) kembali akan mengalirkan bantuan berupa BLT BBM kepada 20,65 juta KPM atau masyarakat miskin.

Penerima BLT BBM yang akan cair pada September 2022 dapat diketahui dengan cara di bawah ini.

BLT BBM ini akan disalurkan kepada Masyarakat Kelompok Penerima Manfaat (KPM) sebesar Rp600 ribu melalui kantor pos.

Baca Juga: Cek Penerima BSU Rp 600 Ribu yang Cair September 2022 Ketahui Link ini

Baca Juga: Berikut 2 Lokasi SIM Keliling Bandung 6 September 2022

Namun bantuan ini akan Dibayarkan dua kali atau masing-masing Rp300 Ribu pada tahap September hingga Desember.

Bagi masyarakat yang ingin diketahui atau tidaknya menjadi penerima BLT BBM bisa cek di bawah ini.

Adapun cara cek penerima BLT BBM sebagai berikut:

1. Siapkan KTP, Hp atau PC yang sudah terkoneksi dengan internet

2. Kemudian login ke laman cekbansos.kemensos.go.id.

Halaman:

Editor: Iing Nuryasin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah